Giat Camat Ciwidey
21 Desember 2021 | Administrator
Bapak Camat didampingi Bapak Kasi Pemberdayaan Masyarakat Kecamatan Ciwidey menerima tamu tenaga ahli dari Kabupaten Bandung dan pendamping lokal desa Kecamatan Ciwidey terkait dengan Pemerintahan Desa bertempat di Kantor Kecamatan Ciwidey.