Giat Apel Pagi Kecamatan Ciwidey
02 Desember 2021 | Administrator
Hari Jum'at Tanggal 03 Desember 2021 Seluruh Pegawai Kecamatan Ciwidey melaksanakan apel pagi dihalaman Kantor Kecamatan Ciwidey dilanjutkan dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya bertempat di Aula Bhakti Praja Kecamatan Ciwidey.