Giat Camat Ciwidey
18 November 2021 | Administrator
Bapak Camat Ciwidey beserta Bapak Sekretaris Kecamatan Ciwidey melaksanakan koordinasi dengan Sekertaris Desa Panundaan terkait dengan target sasaran perkiraan berapa orang Lansia yang telah didata dan mengikuti gebyar vaksinasi yang diselenggarakan oleh Pemerintahan Desa Panundaan Kecamatan Ciwidey. karena menurut data Lansia yang berada di Desa Panundaan masih banyak yang belum divaksinasi.