Giat Monitoring Vaksin di Desa-Desa diwilayah Kecamatan Ciwidey
09 November 2021 | Administrator
Bapak Sekretaris Kecamatan Beserta Bapak Kasi Trantibum Kecamatan Ciwidey dan Anggota Satpol PP dan Linmas Kecamatan Ciwidey melaksanakan monitoring vaksinasi di Desa Lebakmuncang Kecamatan Ciwidey, adapun kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Kantor Desa Lebakmuncang.