Kegiatan Rakor Tingkat Kecamatan Ciwidey
07 Juli 2021 | Administrator
Senin Tanggal 05 Juli 2021 Bapak Sekretaris Kecamatan Ciwidey menghadiri dan membuka kegiatan rapat koordinasi Gugus tugas covid19 Tingkat Kecamatan Ciwidey, bertempat di Aula Bhakti Praja Kecamatan Ciwidey.