Giat Sekretaris Kecamatan, Kasi Sosial Budaya dan Kasi Trantib Kecamatan Ciwidey
16 Juni 2021 | Administrator
Bapak Sekretaris Kecamatan beserta Bapak Kasi Sosilal Budaya dan Kasi Trantib Kecamatan Ciwidey Melaksanakan Koordinasi penanganan Covid-19 ke Posko Desa dan peninjauan ruang isolasi yang berada di Desa-desa diwilayah Kecamatan Ciwidey.